Cek BlackBerrymu Asli Atau Tiruan ( Cara Mengetahui Blackberry Asli Atau Palsu )



Sekedar share aja nih buat semuanya mungkin dah banyak yang tau kali cara ngecek apakah BlackBerrynya asli atau palsu ?.
Ok langsung aja ya ada tiga cara yang pernah aku ketahui tentang gimana cara ngeceknya.

Cara yang pertama:

Pada Home Screen klik Option
pilih Status tekan SHIFT+ALT+H.
Nanti akan muncul kode IMEI dan PIN BB di layar BB mu, kode imei dan pin BB yang asli pasti sama bila dicocokkan dengan kode dan pin yang tertera atau tertulis dikotak atau DUS BBnya. Kalau beda berarti BBnya tiruan.

Cara yang kedua:

Klik Option-Status trus ketik BUYR pada BB yang asli dan masih baru akan muncul angka nol
artinya BB tersebut benar- benar asli dan belum pernah dipake sama sekali.
Kalau yang muncul angka kaya Voice Usage Exeeding 15 Minutes
berarti BB tersebut juga asli tapi udah pernah dipake.
Nah kalau gak ada muncul apa-apa atau gak ada menu tersebut berarti BBnya tiruan.

Cara yang ketiga:

Coba kamu download Aplikasi apa aja yang dari BlackBerry App Worldkalau bisa berarti BB mu asli, tapi kalau BlackBerry tiruan gak akan bisa download atau ditambah dengan Aplikasi BlackBerry dari BlackBerry App World.

Ok friends rasanya tiga cara ini dah cukup mungkin buat ngebuktiin apakah BlackBerrymu asli atau tiruan ?.


CATEGORIES

SHARETHIS

...................................................................................................

 
Return to top of page Copyright © 2013 | PEDOGITY Converted into Blogger Template by hudant